PEMBAHASAN MATERI APLIKASI MICROSOFT OFFICE
- Microsoft Word ( Pengolah kata/data )
- Microsoft Excel ( Pengolah Angka)
- Microsoft PowerPoint (Pengolah kata Presentasi)
- Microsoft Publisher
- Microsoft OneNote
- Microsoft Outlook
- Microsoft Access
Dari
sub aplikasi diatas yang paling popular digunakan pada saat menyelesaikan
pekerjaan dikantor yaitu (Ms. Word, Ms. Excel, Ms. Powerpoint, Ms. Publisher
dan Ms. Acces)
Dan
dari masing – masing sub menu aplikasi tersebut memiliki peran atau fungsi yang
berbeda-beda.
Kami
akan sedikit menjelaskan fungsi dari
sub-sub aplikasi di atas yang terutama adalah aplikasi yang sering digunakan sehari-hari
Penjelasan fungsi dari Sub
Aplikasi Microsoft Office
Microsoft Word
Microsoft
Word merupakan sebuah aplikasi dimana digunakan untuk pengolah kata. Namun,
Microsoft Word juga dapat berfungsi untuk menghitung juga seperti peran dari
Microsoft Excel.
Contoh
pekerjaan yang dibuat di aplikasi Microsoft Word yaitu (Makalah, Surat,
Laporan, Proposal, Struktur, Nota dll)
Microsoft Excel
Merupakan
aplikasi Pengolah Angka, maksud dari pengolah angka yaitu karena sering sekali
user mengerjakan pekerjaan seperti perhitungan. contoh Laporan keuangan,
Analisa Statistik dll. Karena didalam Microsoft Excel memiliki banyak sekali
rumus yang digunakan untuk perhitungan.
Microsoft PowerPoint
Mungkin
kalian yang berperan sebagai pelajar, pendidik, bahkan pekerja, tidak asing
lagi mendengan aplikasi Microsoft PowerPoint ini. Contoh sebagai pelajar,
kalian sering ditugaskan oleh guru kalian untuk membuat makalah dan
mempresentasikan